Pengaruh Kompetensi Profesional Tenaga Pendidik Terahadap Peningkatan Mutu Pembelajaran di Sekolah Menengah Pertama
DOI:
https://doi.org/10.36624/jpkp.v12i2.82Keywords:
kompetensi profesional, pendidikan, regresiAbstract
Di beberapa SMP Negeri yang berada di kecamatan Pakenjeng Kabupaten Garut masih banyak tenaga pendidik/guru yang mengajar tidak sesuai dengan latar belakang pendidikannya dan masih banyak guru yang mengajar merangkap dengan mata pelajaran lain yang tidak sesuai dengan latar belakang pendidikannya, sehingga mutu pembelajaran yang dihasilkan masih kurang baik. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kompetensi profesional tenaga pendidik mutu pembelajaran, dan seberapa besar pengaruh kompetensi profesional tenaga pendidik terhadap mutu pembelajaran di SMPN Kecamatan Pakenjeng. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh guru yang mengajar tidak sesuai dengan latar belakang Pendidikan di SMP Negeri Kecamatan Pakenjeng yang berjumlah 30 tenaga pendidik. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan angket, observasi, wawancara dan dokumentasi. Dengan menggunakan pendekatan kuantitatif, metode deskriptif analitik dan teknik survey, sejumlah data diolah dengan statistik, data yang dikumpulkan kemudian dianalisis dengan menggunakan analisis data regresi sederhana dengan bantuan SPSS 23. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kompetensi profesional tenaga pendidik berpengaruh terhadap mutu pembelajaran di sekolah menengah pertama di kecamatan pakenjeng kabupaten garut sebesar 26,9%. Secara umum dapat disimpulkan bahwa kompetensi profesional mampu meningkatkan mutu pembelajaran.
References
Amanah, I. M., & Hermawan, A. H. (2021). Manajemen Tenaga Pendidik Dalam Meningkatkan
Kompetensi Profesional. Jurnal Islamic Education Manajemen, 6(1), 55–62.
Darwis, M., Batari, U. D., Salam, R., Kasmita, M., & Baharuddin, A. (2019). Pengaruh
Kompetensi Profesional Guru Terhadap Kualitas Proses Pembelajaran Pada Paket Keahlian
Administrasi Perkantoran Di SMK Negeri 1 Gowa. Jurnal Ad’ministrare, 5(2), 105.
https://doi.org/10.26858/ja.v5i2.7889
Hakim, L. (2014). Mutu Pembelajaran di Madrasah Aliyah Keagamaan Jambi. Media Akademika,
(3).
Hendra, F. (2018). Peran Organisasi Mahasiswa Dalam Meningkatkan Mutu Pembelajaran
Keterampilan Berbahasa Arab. Arabiyat : Jurnal Pendidikan Bahasa Arab Dan
Kebahasaaraban, 5(1), 103–120. https://doi.org/10.15408/a.v5i1.7480
Iriany, I. S., & Paciana, R. (2019). The Improvement of High Education Quality in Indonesia
Through the Character Education. Journal Of Educational Experts (JEE), 2(1), 15.
https://doi.org/10.30740/jee.v2i1p15-26
Kurniawan, R., & Yuniarto, B. (2016). Analisis Regresi dan Penerapannya dengan R. Prenada
Media.
Muhammad Ali Ramdhani, & Abdullah Ramdhani. (2016). Penelitian Pemasaran (1st ed.). Pusat
Penelitian dan Penerbitan UIN SGD Bandung.
Prasetya, T. A., & Harjanto, C. T. (2020). PENGARUH MUTU PEMBELAJARAN ONLINE
DAN TINGKAT KEPUASAN MAHASISWA TERHADAP HASIL BELAJAR SAAT
PANDEMI COVID19. Jurnal Pendidikan Teknologi Dan Kejuruan, 17(2).
Ramdhani, M. A., Ramdhani, A., & Kurniati, D. M. (2011). The influence of service quality
toward customer satisfaction of Islamic sharia bank. Australian Journal of Basic and
Applied Sciences, 5(9), 1099–1104.
Ruatiana, E., Kania, I., Ramdhani, A., & Cupiadi, H. (2019). The Impact of Public Service Quality
on Holidays towards Visitors’s Satisfaction. 1st International Conference on Administration
Science (ICAS 2019) The, 80–84. https://doi.org/10.2991/icas-19.2019.17
Sappaile, N. (2017). Pengaruh Kompetensi Pedagogik, Kompetensi Profesional, dan Sikap
Profesi Guru Tehadap Kinerja Penilaian Guru di Sekolah Dasar. JTP - Jurnal Teknologi
Pendidikan, 19(1), 66–81.
Sopandi, A. (2019). Pengaruh Kompetensi Profesional Dan Kompetensi Kepribadian Terhadap
Kinerja Guru. Scientific Journal of Reflection, 2(2), 121–130.
https://doi.org/10.5281/zenodo.2628070
Sugiyono. (2015). Metode Penelitian Kuantitaf & Kualitatif. alfabeta.
Sugiyono. (2017). MetodePenelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: PT Alfabet. In
Sugiyono. (2017). MetodePenelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: PT Alfabet.
Wahyu Andiryas Kurniawan, Dini Turipanam Alamanda, Abdullah Ramdhani, & Gugun Geusan
Akbar. (2019). Modul Praktika Komputer II (1st ed.).
Warsah, I., & Nuzuar, N. (2018). Analisis Inovasi Administrasi Guru Dalam Meningkatkan Mutu
Pembelajaran (Studi Man Rejang Lebong). EDUKASI: Jurnal Penelitian Pendidikan
Agama Dan Keagamaan, 16(3), 263–274. https://doi.org/10.32729/edukasi.v16i3.488
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.